Kegiatan yang dilaksanakan oleh BPS Provinsi Riau bersama Pojok Statistik Universitas Islam Riau berjudul AKUSTIK (Aku Statistik) dengan tema : Pemanfaatan Data AI untuk Analisis Statistik. Kegiatan ini memberi pandangan lebih jauh mengenai perkembangan AI dan bagaimana pemanfaatan AI yang bijaksana dalam kehidupan sehari-hari terutama dalam efisiensi analisis data statistik.
Pemanfaatan Data BPS bagi Perguruan Tinggi | |
Kamis, 27 Peb 2025 | |
08:30 WIB | |
Universitas Islam Riau |