Edukasi Statistik

Seminar Hari Statistik Nasional 2025 : "Data Akurat, Ekonomi Kuat, Sulteng Nambaso"

Selesai

Sebagai instansi yang berkomitmen sebagai penyedia data berkualitas untuk Indonesia Maju dan Pembangunan Daerah, BPS berusaha untuk mengumpulkan data terutama pelaku usaha pada kegiatan Sensus Ekonomi 2026. Insight dari perekonomian sering kali sulit terliput terutama pada usaha yang dahulu tidak terbayangkan pada satu dekade lalu sejalan dengan perkembangan teknologi di masyarakat. Oleh karena itu, perlu adanya komitmen dalam bekerja sama untuk menghasilkan statistik berdampak bagi pembangunan bangsa terutama daerah.

Pembangunan Statistik bagi Instansi Pemerintah dan Masyarakat
Kamis, 25 Sep 2025
08:00 WIB
Universitas Tadulako

Dikelola oleh:

Didukung oleh:

© 2021 - Pojok Statistik BPS
Badan Pusat Statistik. Jl. Dr. Sutomo, No. 6-8, Jakarta Pusat, 10710.