Bincang Statistik yang dgelar Tim Pojok Statistik BPS Kabupaten Blitar di Kampus UNU Blitar tanggal 17 Desember 2024 tentang Mengenal Statistik Peternakan di Kabupaten Blitar. Data Peternakan diambil dari beberapa Survei Peternakan, ada yang bulanan dan ada pula yang Tahunan. LPTB Laporan Pemotongan Ternak Bulanan yaitu pendataan yang dilakukan sebulan sekali untuk ternak sapi potong dengan pengambilan data dengan instrumen /CAPI tanpa kertas. Adapun yang tahunan yaitu pendataan perusahaan sapi perah, pendataan pengusaha ternak kecil dan pendataan pengusaha unggas dengan menggunakan kuesioner kertas /PAPI. Dari data peternakan bulanan dapat diambil treng data pemotongan ternak sapi potong selama setahun, misalnya tahun 2023 tertinggi pada bulan April 2023 selanjutnya tertinggi kedua pada Bulan Juni 2023.
Promosi Data BPS | |
Selasa, 17 Des 2024 | |
09:30 WIB | |