Webinar ini merupakan wadah pengenalan kepada mahasiswa mengenai kegiatan nasional, Sensus Pertanian 2023. Dalam webinar ini juga akan dijelaskan mengenai penguatan publisitas Kegiatan BPS bersama dengan mahasiswa yang diberi nama Mahasiswa Cinta Statistik (Maha Cantik). Maha Cantik merupakan upaya BPS untuk menggerakkan mahasiswa dalam menyosialisasikan program kegiatan besar di BPS, seperti sensus. Di webinar ini mahasiswa akan diberikan penjelasan maksud dan tujuan, serta skema kegiatan Maha Cantik ini.
Minggu, 04 Jun 2023 | |
15:00 WIB | |
Universitas Sebelas Maret |