Kegiatan edukasi statistik ini sudah terlaksana dengan baik. Kegiatan ini adalah perpanjangan informasi yang didapatkan oleh perwakilan agen statistik saat pembinaan agen statistik di Surabaya yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik RI. Kegiatan ini diikuti oleh agen statistik lainnya.
Pemanfaatan Data BPS bagi Perguruan Tinggi | |
Rabu, 06 Nov 2024 | |
10:00 WIB | |
Institut Teknologi dan Kesehatan Bali |