Pembinaan Agen Pojok Statistik: Yuk! Ngonten with AI Halo, Sobat Data! 👋🏼 Kali ini, kami mengadakan sesi pembinaan khusus untuk Agen Pojok Statistik dengan tema yang super menarik: Yukk! Ngonten with AI. Dalam sesi ini, kami akan membahas bagaimana memanfaatkan kecerdasan buatan (AI) untuk membuat konten statistik yang lebih menarik dan informatif.
| Pembangunan Statistik bagi Instansi Pemerintah dan Masyarakat | |
| Kamis, 08 Agu 2024 | |
| 08:00 WIB | |
| Universitas Negeri Makassar |