Kegiatan ini merupakan brainstorming bagi mahasiswa yang akan menyelesaikan skripsinya dan tertarik dengan data SUSENAS. Karena selama ini data SUSENAS sudah diserahkan ke pihak FEB namun belum banyak yang menggunakannya. Pelatihan pengolahan ini menggunakan software SPSS untuk pengolahan data SUSENAS dengan narasumber dari BPS Provinsi Jambi
Pemanfaatan Data BPS bagi Perguruan Tinggi | |
Rabu, 21 Agu 2024 | |
08:00 WIB | |
Universitas Jambi |