Kegiatan pengenalan Survei Angkatan Kerja Nasional (SAKERNAS) dan Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) adalah sebuah acara yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Batu. Tujuannya adalah untuk memberikan pemahaman mendalam kepada peserta mengenai metodologi, tujuan, dan manfaat dari kedua survei tersebut. Melalui kegiatan ini, diharapkan peserta dapat memahami pentingnya data dari SAKERNAS dan SUSENAS dalam mendukung kegiatan akademik di kampus
Pemanfaatan Data BPS bagi Perguruan Tinggi | |
Senin, 06 Mei 2024 | |
10:30 WIB | |
Universitas Muhammadiyah Malang |