BPS Provinsi Kepulauan Riau bersama Pojok Statsitik UMRAH menyelenggarakan EKSPOS (Edukasi Statistik bersama Pojok Statistik) pada Selasa, 25 November2025 melalui Zoom Meeting dengan tema “Big Data And Geospatial For Young Researcher " oleh Wida Widiastuti, S.Si., M.Sc. (Statistisi Ahli Madya) dan Moderator Maria Suhaila (Agen Statistik UMRAH), agar para mahasiswa dan masyarakat umum memperoleh pengetahuan tentang pemanfaatan Big Data dan Data Geospastial untuk penelitian
| Pemanfaatan Data BPS bagi Perguruan Tinggi | |
| Selasa, 25 Nov 2025 | |
| 13:30 WIB | |
| Universitas Maritim Raja Ali Haji |