Edukasi statistik ini diselenggarakan di BPS Provinsi Jambi atas permintaan SMA Tri Sukses Jambi. Sebanyak 50 orang pelajar SMA Tri Sukses hadir dan mendengarkan materi tentang pentingnya data dan statistik.
Promosi Data BPS | |
Kamis, 23 Nov 2023 | |
08:00 WIB | |
Universitas Jambi |