Setelah ceremonial peresmian Pojok Statistik berlangsung, BPS Kota Medan sekaligus menyelenggarakan seminar/Talk Show sebagai wujud kehadiran BPS yang berdampak bagi mahasiswa dan Perguruan Tinggi. Kegiatan tersebut juga sebagai media dan sarana sosialisasi kehadiran Pojok Statistik yang ada di kampus FMIPA UNIMED. Kegiatan Talkshow dilaksanakan di Aula Lt. 8 Gedung FMIPA Universitas Negeri Medan dengan dihadiri oleh Dekan dan jajaran serta mahasiswa. Kegiatan Talkshow menghadirkan Narasumber dari BPS Kota Medan: Elia Wesley Sukarno SST: "Cara Asyik Akses Data Statistik link Materi: https://drive.bps.go.id/s/LDecQ22JNmqZbpH Ragdad Cani Miranti, SST, MA : "Bukankah Skripsi itu Mudah?" link Materi: https://drive.bps.go.id/s/ibjqXnemfyFMTZM dengan moderator Evi Sinta Gabe Siagian, SST, MEc.Dev
Jumat, 07 Jul 2023 | |
10:00 WIB | |
Universitas Negeri Medan |