Galeri Infografis


Ekspor Juni 2023 mencapai US$20,61 miliar, turun 5,08 persen dibanding Mei 2023 dan Impor Juni 2023 senilai US$17,15 miliar, turun 19,40 persen dibanding Mei 2023
Tanggal: 18 July 2023

A. PERKEMBANGAN EKSPOR Nilai ekspor Indonesia Juni 2023 mencapai US$20,61 miliar atau turun 5,08 persen dibanding ekspor Mei 2023. Dibanding Juni 2022 nilai ekspor turun...

Download
Pada Juni 2023, perubahan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) Umum Nasional tahun ke tahun sebesar 3,87 persen
Tanggal: 18 July 2023

Pada Juni 2023, perubahan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) Umum Nasional tahun ke tahun (y-on-y) sebesar 3,87 persen terhadap IHPB Juni 2022. Kenaikan IHPB tertinggi...

Download
Nilai Tukar Petani (NTP) Juni 2023 sebesar 110,41 atau naik 0,19 persen dan Harga Gabah Kering Panen di Tingkat Petani turun 0,72 persen dan Harga Beras Premium di Penggilingan turun 0,85 per
Tanggal: 18 July 2023

Nilai Tukar Petani (NTP) adalah perbandingan indeks harga yang diterima petani (It) terhadap indeks harga yang dibayar petani (Ib). NTP merupakan salah satu indikator untuk...

Download
Kunjungan wisatawan mancanegara pada Mei 2023 tumbuh 166,42 persen bila dibandingkan bulan yang sama pada tahun lalu dan Jumlah penumpang angkutan udara internasional pada Mei 2023 naik 14,40
Tanggal: 18 July 2023

A. Perkembangan Pariwisata Memasuki Mei 2023, kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) di Indonesia mencapai 945,59 ribu kunjungan. Jumlah ini naik 9,21 persen dibandingkan April 2023 (month...

Download
Inflasi year-on-year (y-on-y) pada Juni 2023 sebesar 3,52 persen. Inflasi tertinggi terjadi di Ambon sebesar 6,10 persen. UNDUH BRS INI
Tanggal: 18 July 2023

Pada Juni 2023 terjadi inflasi year on year (y-on-y) sebesar 3,52 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 115,00. Inflasi y-on-y tertinggi terjadi di Ambon...

Download
Ekspor Mei 2023 mencapai US$21,72 miliar, naik 12,61 persen dibanding April 2023 dan Impor Mei 2023 senilai US$21,28 miliar, naik 38,65 persen dibanding April 2023
Tanggal: 18 July 2023

A. EKSPOR Nilai ekspor Indonesia Mei 2023 mencapai US$21,72 miliar atau naik 12,61 persen dibanding ekspor April 2023. Dibanding Mei 2022 nilai ekspor naik sebesar...

Download
Pada Mei 2023, perubahan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) Umum Nasional tahun ke tahun sebesar 4,43 persen
Tanggal: 18 July 2023

Pada Mei 2023, perubahan Indeks Harga Perdagangan Besar (IHPB) Umum Nasional tahun ke tahun (y-on-y) sebesar 4,43 persen terhadap IHPB Mei 2022. Kenaikan IHPB tertinggi...

Download
Nilai Tukar Petani (NTP) Mei 2023 sebesar 110,20 atau turun 0,34 persen. Harga Gabah Kering Panen di Tingkat Petani naik 3,37 persen dan Harga Beras Premium di Penggilingan turun 0,42 persen.
Tanggal: 18 July 2023

Nilai Tukar Petani (NTP) adalah perbandingan indeks harga yang diterima petani (It) terhadap indeks harga yang dibayar petani (Ib). NTP merupakan salah satu indikator untuk...

Download
Peningkatan kunjungan wisatawan mancanegara pada April 2023 yang tumbuh 276,31 persen dibandingkan April 2022 dan Jumlah penumpang angkutan laut dalam negeri pada April 2023 naik 24,75 persen
Tanggal: 18 July 2023

A. Perkembangan Pariwisata Memasuki bulan keempat tahun 2023, kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) di Indonesia mencapai 865,81 ribu kunjungan. Jumlah ini turun tipis 0,39 persen dibandingkan...

Download
© 2021 - Pojok Statistik BPS
Badan Pusat Statistik. Jl. Dr. Sutomo, No. 6-8, Jakarta Pusat, 10710.