Gini Ratio Provinsi Riau Maret 2023 tercatat sebesar 0,324 sedikit meningkat dibandingkan September 2022 yang sebesar 0,323.
Persentase Penduduk Miskin Riau Maret 2023 turun menjadi 6,68 persen dibandingkan September 2022.
Ekspor Juni 2023 sebesar US$ 1,70 Miliar, naik 20,64 persen dibanding Mei 2023. Impor Juni 2023 senilai US$ 126,99 Juta, turun 44,45 persen dibandingkan Mei...
Terdapat 3.776 kunjungan wisatawan mancanegara yang tercatat datang ke Provinsi Riau pada bulan Mei 2023. Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel Klasifikasi Bintang di Provinsi Riau...
Nilai Tukar Petani (NTP) Provinsi Riau Juni 2023 sebesar 145,32 atau turun 4,20 persen dibanding Mei 2023 sebesar 151,69.
Pada bulan Juni 2023 gabungan 3 kota di Provinsi Riau mengalami inflasi sebesar 2,37 persen dengan Indeks Harga Konsumen (IHK) sebesar 115,10.
Ekspor Mei 2023 sebesar US$ 1,41 Miliar, naik 8,14 persen dibanding April 2023. Impor Mei 2023 senilai US$ 228,60 Juta, naik 2,04 persen dibandingkan April...
Pada Maret 2023, tingkat ketimpangan pengeluaran penduduk Indonesia yang diukur menggunakan Gini Ratio adalah sebesar 0,388. Angka ini meningkat 0,007 poin jika dibandingkan dengan Gini...
Persentase penduduk miskin pada Maret 2023 sebesar 9,36 persen, menurun 0,21 persen poin terhadap September 2022 dan menurun 0,18 persen poin terhadap Maret 2022. Jumlah...